Domain Gratis Membawa Bencana

okefox.blogspot.com | "Domain Gratis Membawa Bencana" merupakan judul saya kali ini, terlihat judul itu memang seperti menakutkan, akan tetapi ada manfaatnya dibalik judul itu. Di dunia ini banyak provider yang menyediakan domain gratis, akan tetapi taukah anda "apakah domain gratis anda tersebut dapat terindex oleh google? atau malah di banned/diblokir oleh google".


Sebelum kita membahas hal tersebut kita harus tau penyedia layanan domain gratis tersebut, dibawah ini merupakan penyedia domain gratis tersebut


Free Domain List:
Free domain co :
Free domain ir :
Free domain net :
Free domain org :
Free domain tf :
Free domain lv :
Free domain gg :
Free domain tt :
Free domain de :
Dari sekian banyak penyedia tersebut saya akan memilih beberapa domain yang menurut saya banyak digunakan oleh para pengguna di Indonesia yaitu co.cc, co.nr dan dot tk, untuk domain yang lain bisa anda coba sendiri. Untuk cara mengetahui apakah domain tersebut di index atau di banned  oleh google ada 2 cara, yang pertama yaitu dengan pencarian google/ google seacrh dan yang ke dua di situs bannedcheck

Apabila terindex:

Dengan pencarian google/google search

1. Pada kotak pencariian isikan dengan kata alamat domain / "site: alamat URL"
contoh: blog ini yaitu http://okefox.blogspot.com












2. klik penelusuran google maka anda akan mendapati hasil sebagai berikut












Dengan melalui situs bannedcheck

1. Buka situs http://www.bannedcheck.com/
Contoh: http://okefox.blogspot.com,





2. klik tulisan "sumbit" maka anda akan mendapati hasil seperti ini






Apabila dibanned:

Pada contoh ini saya akan menggunakan domain co.cc yang pada mulai bulan juli kemarin di banned oleh google

Dengan penelusuran google
1. Pada kotak pencariian isikan dengan kata alamat domain / "site: alamat URL"
contoh:situs co.cc










2. klik penelusuran google maka anda akan mendapati hasil sebagai berikut







Dengan melalui situs bannedcheck

1. Buka situs http://www.bannedcheck.com/
Contoh: co.cc





2. klik tulisan "sumbit" maka anda akan mendapati hasil seperti ini











Untuk domain yang lain anda bisa mencobanya seperti cara yang saya sampaikan diatas

ads

Ditulis Oleh : okeFox Hari: Sabtu, Juli 09, 2011 Kategori:

8 komentar:

  1. :x keren cara / tutorial mengecek domainnya...
    semoga dengan berbagi makin menambah pengetahuan.. ;)

    BalasHapus
  2. terima kasih gan atas pujiannya, sering-sering berkunjung ya? jangan lupa Follow juga ;)

    BalasHapus
  3. nice info, tadinya saya pengguna dot tk... emang rada menyulitkan sih, kgk bisa di search di google, kgk bs share FB dsb, jd balik ke blogspot lg deh. :p

    BalasHapus
  4. keputusan yang bagus mas, akan tetapi jika ganti domain kita mulai dari awal juga dalam membuat blog terkenal, insyaallah besok saya bikinin resep memilih domain, sukses selalu :)

    BalasHapus
  5. maap mas, tapi walau saya udah ngecek di bannedcheck.com blog saya masih belum muncul di google juga

    BalasHapus
  6. mungkin butuh waktu mas, blog saya kemarin ketika domain co.cc di banned juga ilang dari list google, tapi karena sering nge post bisa terlacak google lagi. mas yang sabar ya? :D

    BalasHapus
  7. Oh, sering dan teratur nge-post itu ternyata ngaruh banget ya ? Oke deh makasih ya info nya.

    BalasHapus
  8. Sama-sama mas, semoga saja blog mas bisa kembali di index google,

    Sukses selalu

    BalasHapus

 

Translate

Okefox Statistik